6 Agustus 2024

Pesta Yesus menampakan Kemuliaan-Nya Baiklah kami ada di sini Pembacaan dari khotbah Anastasius dari Sinai pada Pesta Yesus menampakkan kemuliaan-Nya   Yesus menyatakan misteri ini kepada para murid-Nya di Gunung Tabor.  Dengan mereka Ia sudah berbicara tentang Kerajaan dan kedatangan-Nya yang kedua dalam kemuliaan, tetapi mungkin mereka tidak tahu pasti akan kerajaan yang diberitahukan-Nya.  Ia […]