25 Juli 2024
PESTA SANTO YAKOBUS Ikut serta dalam sengsara Kristus Pembacaan dari homili St. Yohanes Krisostomus* tentang Injil Matius Anak-anak Zebedeus mendesak Kristus sebagai berikut, “Perintahkanlah, agar kami duduk yang seorang di sebelah kanan-Mu dan yang seorang lagi di sebelah kiri-Mu.” Dan apa jawaban-Nya? Untuk menunjukkan kepada mereka bahwa mereka tidak meminta sesuatu yang rohani sifatnya, […]